Linux

Cara Melihat Seluruh File .dot di Linux

Berikut ini adalah cara bagaimana menampilkan file .dot yang tersembunyi pada terminal linux

Ketik perintah berikut:

ls -a

Cara Menampilkan File dan Folder Tersembunyi Pada Commad Linux

Berikut cara menampilkannya memiliki beberapa cara ketikkan perintah berikut:

ls -ld

atau

ls -ld .*

atau

ls -ld .?*

Output

-rw------- 1 debian debian 1391 Okt 10 16:43 .bash_history
-rw-r--r-- 1 debian debian  220 Sep 30 06:49 .bash_logout
-rw-r--r-- 1 debian debian 3723 Sep 30 07:52 .bashrc
drwxr-xr-x 5 debian debian 4096 Sep 30 07:55 .npm
-rw-r--r-- 1 debian debian  807 Sep 30 06:49 .profile
-rw-r--r-- 1 debian debian  180 Sep 30 07:52 .wget-hsts

referensi:
Photo by Michael Dziedzic on Unsplash

Avatar

admin

About Author

Leave a comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You may also like

Bagaimana Menambahkan dan Menghapus GPG Key Pada Sistem Linux ?
Linux

Bagaimana Menambahkan dan Menghapus GPG Key Pada Sistem Linux ?

Setiap aplikasi yang di remove pada sistem operasi sering kali meninggalkan key gpg yang membuat penumpukan terlalu banyak pada list
Cara Enject Flashdisk Menggunakan Terminal Linux
Linux

Cara Enject Flashdisk Menggunakan Terminal Linux

Melakukan enject pada komputer melalui terminal dapat dilakukan apabila saat melakukan enject secara normal tidak bisa dilakukan karena masih terdapat